01 September 2010
Semuanya Berawal Dari Tekad
Tidak berlebihan kiranya kalau setiap apa yang terwujud hasil karya manusia berawal dari suatu keinginan, bukan keinginan atau kemauan yang biasa. Semua hal di dunia ini luar biasa, sehingga tidak akan ada tempat bagi hal yang biasa-biasa, kalaupun ada tidak akan bertahan lama. Keinginan atau kemauan yang sangat luarbiasalah yang bisa mewujud menjadi maha karya dalam kehidupan ini. Keinginan atau kemauan bisa juga kita sebut tekad, tekad yang sangat kuat dan penuh kesungguhan dalam bekerja. Wujud-wujud hasil dari tekad yang sangat kuat akan banyak kita temukan dalam kehidupan ini..
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Yups... semua emang berawal dari tekad. Tanpa tekad yg kuat.. kita tak akan sampai pada tujuan.
ReplyDeletewaaah long time no see
ReplyDeletetimplet bagus neh mas
ayo semangat